Bencana Alam (COVID-19) Menurut Perspektif Iman Kristen

Kristanto Kristanto

Abstract


Abstrak

Sejarah dunia mencatat bahwa sudah berulang kali terjadi pandemi termasuk bencana COVID-19 yang mulai mewabah tahun 2019. Ada beragam respons orang Kristen terhadap pandemi COVID-19 ini, yang menganggapnya sebagai hukuman, ujian, pelajaran/pendisiplinan, pemulihan dari Tuhan. Berdasarkan itu maka tujuan dari penelitian ini adalah ingin mengetahui bencana alam (COVID-19) menurut persfektif iman Kristen. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis biblikal dengan pendekatan kualitatif, yaitu analisis biblikal tentang bencana (penyakit dan penderitaa lainnya) dengan menggunakan beberapa teks terkait. Berdasarkan hasil pembahasan maka kesimpulannya adalah bahwa bencana alam (COVID-19) adalah fenomena alam yang terjadi secara alamiah dan bukan rencana dan kehendak Tuhan yang bertujuan menghukum, menguji, memberi pelajaran/mendisplinkan umat-Nya dan memulihkan ciptaan-Nya.

Kata-kata Kunci: Bencana Alam, COVID-19, Dosa, Iman Kristen, Hukuman.


Full Text:

PDF

References


(1968). Virology: Coronaviruses. Nature, 220, 650. https://doi.org/10.1038/220650b0.

(2020). Merriam-Webster’s Word of the Year 2020. https://www.merriam-webster.com/words-at-play/word-of-the-year/pandemic.

Bavinck, J. H. (2015). Sejarah Kerajaan Allah 2 Perjanjian Baru. Jakarta: Badan Penerbit Kristen Gunung Mulia.

Dawan, Anil. (2020). Bencana Bukan Hukuman Tuhan, pelatihan Online/Webinar Sinode GMIT 10 Mei 2020. https://sinodegmit.or.id/bencana-bukan-hukuman-tuhan/.

Elvis, Martin. (2020). Pedagogi di Era Digital dalam Konteks Pandemi Covid-19. Jurnal Ilmu Teologi dan Pendidikan Agama Kristen 1(1), 1-16. DOI: 10.25278/jitpk.v1i1.472.

Keller, Chaterine. (2020). Apakah Allah Tengah Menghukum Kita (dengan COVID-19)? Penerjemah Joas Adiprasetya. https://medium.com/.../a-letter-from-catherine-keller-1930029.

Lederer, A. M., & Stolow, J. A. (2021). Will Student Contracts Keep Campuses Safe From COVID-19? A Behavioral Science Perspective. Public Health Reports, 00(0), https://doi.org/10.1177/0033354921994899.

Miller, Darrow L. (2000). Membangun Bangsa Dengan Pikiran Allah. Jakarta: YPPM.

Moltmann, J. (1975). The Experinment Hope, tr. Douglass Meeks. London: SCM Press.

Mukaromah, Vina Fadhrotul. (2020). Kilas Balik 8 Pandemi Penyakit dan Dampaknya dalam Sejarah. https://www.kompas.com/tren/read/2020/03/22 /192900965/kilas-balik-8-pandemi-penyakit-dan-dampaknya-dalam-sejarah-?page=3.

Muniyappa, R., & Gubbi, S. (2020). COVID-19 Pandemic, Coronaviruses, And Diabetes Mellitus. American Journal of Physiology-Endocrinology and Metabolism, 318(5), E736–E741. https://doi.org/10.1152/ajpendo.00124.2020.

Nasir, Narila Mutia, Baequni, dan Michamad Iqbal Nurmansyah. (2020). MISINFORMATION RELATED TO COVID-19 IN INDONESIA. Jurnal Administrasi Kesehatan Indonesia, 8(1) Special Issue, 51-59. Doi: 10.20473/jaki.v8i2.2020.51-59.

Ngelow, Zakaria J. (2020). Bencana dalam Persfektif Agama (Kristen). https://sinodegmit.or.id/bencana-dalam-perspektif-agama-kristen-pdt-dr-zakaria-j-ngelow/.

Ngien, Dennis. (n.d.) The God Who Suffers. Christianity Today. https://www.christianitytoday.com/ct/1997/february3/7t2038.html.

Putri, Gloria Setyvani. (2020). Update Corona Dunia 11 Juni 2020; 7,4 Juta Orang Terinfeksi, 3,79 Juta Sembuh. Kompas.com. https://www.kompas.com/sains/read/2020/06/11/090200523/update-corona-dunia-11-juni-74-juta-orang-terinfeksi-379-juta-sembuh?page=all.

Rantesalu, Marsi Bombongan. (2020). Karakter Kejujuran dalam Gereja Masa Kini. Jurnal Ilmu Teologi dan Pendidikan Agama Kristen 1(1), 43-54. DOI: 10.25278/jitpk.v1i1.475.

Sari, Haryanti Puspa. (Februari 2021). UPDATE: Tambah 10.029, Kasus Covid-19 Indonesia Kini 1.233.959 Orang. KOMPAS.com. https://nasional.kompas.com/read/2021/02/16/16352281/update-tambah-10029-kasus-covid-19-indonesia-kini-1233959-orang.

Sturman, Lawrence S., Kathryn V. Holmes. (1983). The Molecular Biology Of Coronaviruses. Advances in Virus Research, 28(C). https://doi.org/10.1016/S0065-3527(08)60721-6.

Wijaya, Yahya. (1997). Iman atau Fanatisme? Jakarta: BPK Gunung Mulia.

Wu, Y.-C., Chen, C.-S., & Chan, Y.-J. (2020). The Outbreak of COVID-19: An overview. Journal of the Chinese Medical Association, 83(3), 217–220. https://doi.org/10.1097/JCMA.0000000000000270.

Yewangoe, A. A. (2017). Hidup dari Pengharapan. Jakarta: Badan Penerbit Kristen Gunung Mulia.

Yuliana, Y. (2020). Corona Virus Diseases (Covid-19): Sebuah Tinjauan Literatur. Wellness And Healthy Magazine, 2(1), 187-192–192. https://doi.org/10.30604/well.95212020.

Zaluchu, Sonny Eli. (2017). Penderitaan Kristus Sebagai Wujud Solidaritas Allah Kepada Manusia. Dunamis: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristiani, 2(1), 61-74.




DOI: http://dx.doi.org/10.25278/jitpk.v2i1.493
viewed = 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Jurnal Ilmu Teologi dan Pendidikan Agama Kristen

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 

 

Lisensi Creative Commons

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

pISSN: 2722-7553
eISSN: 2722-7561

 Copyright © 2023. All Rights Reserved.